Pergi Berjuang


Tinggalkan ayah tinggalkan ibu
Restui kami pergi berjuang
Dibawah bendera merah putih
Majulah ayo maju serentak
Tinggalkan kampus tinggalkan buku
Disini kami turun ke jalan
Dibawah bendera revolusi
Majulah ayo maju menyerang
Jangan kembali pulang
Sebelum rakyatkan menang
Walau darah tertumpah di medan juang
Demi rakyat kurela berkorban

Related Posts :

  • Sarang Bencana Mana dimana sarangnya bencana Sarangnya bencana ada di mabes polri Mana dimana sarangnya bencana S… Read More...
  • Darah Juang Disini negeri kami Tempat padi terhampar Samuderanya kaya raya Negeri kami subur tuhan Di negeri p… Read More...
  • MentariMentari menyala disini Disini didalam hatiku Gemuruhnya sampai disini Disini diurat darahku Disini d… Read More...
  • Berbaris dan Bersatu Berbaris dan bersatu Menuju Indonesia baru Singkirkanlah benalu Singkirkan semua musuh-musuh R… Read More...
  • Sumpah Mahasiswasebelumkami menjadi merasakan apa itu mahasiswa dan merasakan jadi mahasiswa, kami selalu di hantui … Read More...

0 Response to "Pergi Berjuang"