Mungkin pada awalnya Anda berpikir mengubah warna mata merupakan hal yang sulit. Tapi sebenarnya Anda hanya cukup melakukan beberapa langkah sederhana. Ada banyak cara mengubah warna bola mata. Di sini saya menggunakan Adjustment Layer untuk mengubah warna mata cerah (hijau atau biru). Hasil Akhirnya dapat Anda lihat seperti gambar berikut:
Anda akan lihat kemampuan programmer Adobe dalam merancang fasilitas Adjusmet Layer yang menarik. Dengan tool ini pula Anda nanti bisa mengubah warna mata pada gambar hasil jepretan Anda sendiri atau foto artis yang terkenal keindahan matanya..
Untuk mengubah tampilan mata seperti diatas, ikuti langkah berikut:
1. Buka file
2. Selanjutnya kita akan buat Adjustment Layer yang saya katakan sebelumnya. Pilih Layer > New Adjustment Layer > Hue/Saturation. Atau dari Panel Layer, ikuti seperti gambar di bawah. Pilih Checkbox Colorize kemudian tentukan nilai Hue sesuai keinginan.
3. Klik Layer Mask pada Layer Hue/Saturation, Pilih Paint Bucket Tool. Kita perlu mengubah seluruh warna layer mask ini menjadi hitam. Saya asumsikan Anda sudah menguasai Layer Mask namun jika merasa perlu, Anda dapat mengikuti tip&trik tentang Layer Mask terlebih dulu.
4. Pilih Brush Tool, tentukan Hardness 60% (dari dari Window > Brushes atau tekan F5). Pilih warna Putih.
5. Atur ukuran Brush sehingga ukurannya kurang lebih sebesar iris mata yang akan kita ubah warnanya. Klik untuk membuat lubang putih pada layer mask hitam yang sudah kita buat sebelumnya.
6. Sampai di sini, Anda sudah dapat melihat perubahan warna mata yang Anda buat, namun jika dicermati akan tampak belum realistis. Lanjutkan dengan mengubah Mode Layer Hue/Saturation Anda menjadi Overlay. Ubah juga Opacity menjadi 75%.
Mode Layer yang Anda ubah akan mempengaruhi bagaimana seluruh perubahan pada gambar ditampilkan. Begitulah cara kerja Adjustment Layer.
7. Dobel Klik Layer Hue/Saturation Anda, ubah nilai Hue sesuai keinginan dan tentukan nilai Saturation menjadi 23, cukup bagus hasilnya. Mudah kan? Nah, dengan cara yang sama kini Anda bisa mengubah warna mata Angelina Jolie menjadi hijau seperti mata kucing…
Anda dapat melakukan eksperimen sendiri dengan mengubah nilai Hue and Saturation untuk mendapatkan hasil yang lebih variatif. Bagaimana hasil latihan Anda?
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Page Bantuan 3
- DAFTAR FILM DI BINTANGI VINO G BASTIAN
- Cara Menginstall Linux Ubuntu
- LANGKAH PENGINSTALAN LINUX DEBIAN
- MAKALAH TEKANAN FISIKA
- MAKALAH TEKNIK MEMBACA CEPAT
- MAKALAH SYSTEM OPERASI PELAJARAN TIK
- MAKALAH PIODERMA
- MAKALAH PIDATO BAHASA INDONESIA
- MAKALAH BUTIR-BUTIR TATA SUSILA HINDU
- MAKALAH MANUSIA DAN PERADABAN
- MAKALAH MANUSIA DAN LINGKUNGAN
- MAKALAH MAGNET
- MAKALAH KATARAK KESEHATAN
- Makalah kaidah bahasa indonesia
- MAKALAH K3 (ERGONOMI DI TEMPAT KERJA )
- MAKALAH PARAGRAF BAHASA INDONESIA
- MAKALAH HUKUM BACAAN
- MAKALAH MANUSIA DAN LINGKUNGAN
- 5 Antivirus Terbaik di Dunia
- MAKALAH FISIKA MEDAN MAGNET
- MAKALAH PPKN FILSAFAT PANCASILA
- Disappear Photo Effect
Page Bantuan 2
- Tutorial Cara Mengetik 10 Jari Dengan Typing
- Software Free Hack Semua Jenis Password
- Membuat Jaringan Komputer Menggunakan Windows Xp
- Cara Menghapus Virus New Heur Level (9)
- Tips Setting IP Adress Windows
- Cara Perawatan Printer
- Cara Mematikan Autorun Windows
- Cara Membuat Komputer Lebih Cepat
- 10 Tips Cara Meningkatkan Komputer Berbasis LINUX
- Perbedaan Linux Dan Windows
- MS-DOS (Microsoft Disk Operating System)
- Cara Menambah Kecepatan Internet
- Cara Menambah Kecepatan Mozilla Firefox
- Cara membersihkan Cookies dan Cache Mozilla Firefox
- Cara setting komputer agar tidak bisa copy paste
- Backup driver dengan drivermax
- Cara Pembuatan Data Base dengan SQL Server 2000
- CARA MEMBUAT MICROTIK
- CARA MEMBUAT SERVER LOKAL
Page Bnatuan 1
- Cara Mengganti Tampilan Icon Folder
- Menginstal windows dengan flash disk (fd)
- Mengubah Background di MS.Office Word
- Step by Step Setting Microtik
- File Tidak Dapat Terhapus
- Mengatur Area Kerja pada CorelDraw 11
- Membuat Header dan Footer di MS. Word
- Mengubah Background di Photoshop
- Membuat Form Login dalam pembuata php
- Membuatan Web
- Cropping ke Ukuran Standar Cetak dalam photoshop
- Membuat Account e-mail dengan Nama Domain Sendiri
- Membuat Fungsi Terbilang pada MS. Excel
- Setting Domain menjadi co.cc
- UCAPAN ULANG TAHUN BAHASA INGGRIS HAPPY BIRTHDAY WISDOM WORDS
- kata mutiaraultah (ulang tahun)
- Cara Membuat Menu Tab View Di Blog
- Cara Instalasi Windows XP SP-2
- TERA COPY
- Kumpulan Formula Ms Excel 2003
0 Response to "Trik Mengubah Warna Mata di Photoshop"
Posting Komentar